SMP N 3 PEDAN

Kegiatan P5 SMP Negeri 3 Pedan

Jumat, 03 Mei 2024

TAHAP 2 PRAKTIK PEMBUATAN PUPUK ORGANIK CAIR”

Hari keempat pelaksaan P5 SMP Negeri 3 Pedan adalah praktik pembuatan pupuk organik cair dengan cara mencampurkan bubur bekatul yang telah dimasak, larutan gula, larutan terasi, larutan kapur sirih dengan biang/bibit yang telah dibuat hari Selasa lalu. Setelah dicampurkan, ditutup rapat kemudian didiamkan selama 3 minggu. Dalam proses pembuatannya, peserta didik didampingi dan diarahkan oleh bapak/ibu guru.

Semoga melalui kegiatan ini dapat menambah wawasan dan ilmu pengetahuan anak-anak lebih banyak.

ESPEGA 2024

Unggul, Hebat, Tangguh, Luar Biasa

Tinggalkan Balasan